Ibnu Qayyim Al-Jauziyah bertutur: ”Jika manusia tahu bahwa kematian mengehentikannya dalam beraktivitas, maka ia pasti akan melakukan perbuatan dalam hidupnya yang pahalanya terus mengalir setelah mati.” semoga catatan ini menjadi salah satunya ... bismillah by: www.familyonline-shop.com

Kamis, 26 Januari 2017

NHW 1 matrikulasi IIP tangerang selatan batch 3

📚NICE HOMEWORK #1📚

ADAB MENUNTUT ILMU


Dalam materi "ADAB MENUNTUT ILMU" kali ini, NHW nya adalah sbb:

1. Tentukan satu jurusan ilmu yang akan anda tekuni di universitas kehidupan ini.
* Belajar Kesabaran

2.Alasan terkuat apa yang anda miliki sehingga ingin menekuni ilmu tersebut.
* karena suami ingin punya banyak anak, dan saat ini anak saya pertama usia 4,5 tahun, anak kedua 2 tahun dan keduanya laki laki, dan yang saya sedang hamil muda, dirumah juga ada asistwn rumah tangga, yang saya rasakan benar benar menguras emosi dan butuh kesabaran ekstra dalam menghadapi anak anak...

3. Bagaimana strategi menuntut ilmu yang akan anda rencanakan di bidang tersebut?
* mengikuti berbagai seminar dan kajian tentang metode mendidik anak dan bagaimana menghadapi anak anak dengan sabar

4. Berkaitan dengan adab menuntut ilmu,perubahan sikap apa saja yang anda perbaiki dalam proses mencari ilmu tersebut.
*belajar ikhlas
*belajar fokus memperhatikan pemberi ilmu dengan baik
*berusaha mempraktekan setiap pelajaran yang diperoleh dalam kehidupan sehari hari

Menuntut ilmu adalah salah satu cara meningkatkan kemuliaan hidup kita, maka carilah dengan cara-cara yang mulia

Salam Ibu Profesional ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar